
Febri mengungkapkan saat ini di Hotel Asrama Haji (HAH) tengah naik antara 11-14 persen. Naik dari dua hingga tiga pekan lalu yang hanya 7 persen.
"Ini harus diantisipasi, walaupun kita melihat kondisi orang tersebut hanya sebatas OTG (Orang Tanpa Genjela) saja," kata Febri.
Soal pelaksanan tes kepada 10 persen tersebut, tertuang di dalam Surat Edaran (SE) bernomor 001.1/13997/436.7.2/2021 dan telah ditandangani oleh Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, tentang antisipasi lonjakan kasus Covid-19 melalui penemuan kasus aktif. (*)
BACA JUGA: Jalan Tunjungan Surabaya Punya Nama Baru Lho, Makin Eksotik Saja
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News