3 Efek Bahaya Tidur Tengkurap, Bumil Wajib Tahu

3 Efek Bahaya Tidur Tengkurap, Bumil Wajib Tahu - GenPI.co JATIM
Ilustrasi Dampak buruk tidur tengkurap. (Foto: Envato/Prostock-studio).

2. Leher kaku

Tahukah kamu, secara tidak sadar tidur dengan posisi tengkurap akan memelintir leher ke kanan atau kiri.

Memang posisi seperti ini ada sebagian orang yang merasa nyaman untuk tidur, namun ada baiknya segera kamu ubah.

Apabila kamu terus mempertahankan tidur dengan posisi ini akan menggeser sendi leher dan berakibat pada kerusakan serius.

BACA JUGA:  3 Bahan Alami ini Ampuh untuk Mencerahkan Lutut dan Siku

Akibatnya, leher terasa kaku dan susah untuk digerakkan.

3. Janin tergencet

Tips berikut ini khusus ibu hamil. Tidur posisi tengkurap sangat tidak disarankan untuk bumil, pasalnya dapat membahayakan bayinya.

BACA JUGA:  Gadget Seperti Pisau Bermata Dua, Peran Orang Tua Sangat Penting

Bayi berisiko tergencet apabila bumil tidur dengan posisi tengkurap.

Nah, apabila terus dilakukan, maka bisa berpengaruh pada tumbuh kembang janin di dalam kandungan. (Hellosehat)

BACA JUGA:  Ubah 3 Kebiasaan ini Sebelum Tidur, Bisa Merusak Kulit

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya