
Khofifah menambahkan, penanganan varian Omicron harus dilakukan secara bersama-sama hingga jajaran yang secara langsung bersentuhan dengan masyarakat, seperti babinsa, bhabinkamtibmas dan kepala desa.
"Pentahelix ini mari kita ajak kembali untuk turun dan menggandeng kampus kampus bergerak bersama memberi pemahaman kepada masyarakat. Utamanya wilayah aglomerasi seperti Surabaya, Malang Raya, Madiun dan wilayah lain yang bisa memberi penguatan agar Omicron bisa terantisipasi seperti penanganan Varian Delta," ucapnya. (*)
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News