Dinkes Surabaya Sampaikan Kabar Bahagia Terkait Omicron, Hamdalah

Dinkes Surabaya Sampaikan Kabar Bahagia Terkait Omicron, Hamdalah - GenPI.co JATIM
Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Surabaya Nanik Sukristina. (foto : Ananto Pradana/genpi.co jatim).

"Hal ini sebagai upaya pencegahan penularan dan penyebaran varian Omicron," ujarnya.

Tingkat penyembuhan dari paparan varian Omicron cukup cepat. Warga diminta tak panik dan melakukan aktivitas harian seperti pada umumnya.

"Varian Omicron di Kota Surabaya rata-rata menunjukkan keluhan tanpa gejala sampai dengan gejala ringan, akan tetapi kita wajib tetap waspada terhadap penyebaran varian omicron dimanapun berada," terangnya. (*)

BACA JUGA:  Saran Epidemiologi Unair Terkait Omicron Tak Bisa Diremehkan

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya