Harga Cabai Rawit di Surabaya Terjun Bebas

Harga Cabai Rawit di Surabaya Terjun Bebas - GenPI.co JATIM
Harga cabai rawit di Kota Surabaya turun di tengah Ramadan. (foto : Ananto Pradana/genpi.co jatim).

Dia memperkirakan, turunnya harga cabai rawit dikarenakan faktor melimpahnya stok stok hasil panen.

"Panen melimpah, sekarang dari petani Rp 10 ribu satu kilo. Kalau dulu mahal, karena cuaca bisa (berpengaruh, red) dan stokmya juga gak ada," ungkapnya.

Hal berbeda ditemukan di laman siskaperbapo.jatimprov.go.id.

BACA JUGA:  Jelang Ramadan, di Kota Malang Harga Cabai Mulai Naik

Pada website resmi milik Pemprov Jawa Timur tersebut harga cabai rawit di Kota Surabaya sebesar Rp33.600 dari sebelunnya sebesar Rp40.000. (*)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya