
“Kami melibatkan semua pekerja BRI Group di setiap unit-unit kerja yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia dan menggandeng semua unsur masyakat seperti Kelurahan, Aparat Desa, RT/RW untuk bersama-sama menyalurkan bantuan” imbuh Aestika.
Dia menambahkan BRI juga berkomitmen untuk mendrong produktivitas dan perputaran usaha AgenBRILink dengan melibatkan penyediaan paket sembako oleh warung-warung AgenBRILink.
Para AgenBRILink yang terlibat dalam penyaluran bantuan sembako ini juga terus berkordinasi dengan RT/RW setempat untuk memastikan bantuan yang diberikan bisa tersalurkan dengan aman dan tepat sasaran. (*)
BACA JUGA: Demo 11 April, Mahasiswa di Malang Bawa 2 Tuntutan ini
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News