
Merancang ulang drainase bersama tim ahli dinilai suda sangat tepat.
Berdasarkan data yang sudah dihimpun, hampir keseluruhan kecamatan yang ada di Kota Malang berpotensi muncul bencana hidrologi, mulai banjir hingga tanah longsor.
Sementara itu, Ahli pengairan FT UB Runi Asmaranto memastikan akan menindaklanjuti pemetaan detil oleh beberapa tim yang diterjunkan usai IdulFitri.
BACA JUGA: Jembatan Tunggulmas Malang Mendadak Ditutup Besi
Diharapkan dengan begitu permasalahan drainase yang menjadi pemicu munculnya banjir bisa segera diketahui.
"Kami akan segera bagikan PIC (Person In Charge) tiap kecamatan yang kontak untuk akan menghimpun data dan informasi dan rencana kerja survey pasca lebaran," terang Runi. (*)
BACA JUGA: Rekayasa Lalu Lintas di Kota Malang Jelang Lebaran, Cegah Macet
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News