
“Sangat terlihat pertumbuhan yang signifikan mengingat tahun lalu pelaku perjalanan dibatasi hanya untuk kepentingan mendesak, bukan untuk keperluan mudik,” ucapnya.
Sisyani menyebut, saat ini sudah ada dua operator penerbangan yang telah mengajukan extra flight untuk periode libur Lebaran, yakni Air Asia dan Lion Air.
"Hingga 19 April 2022, Air Asia telah mengajukan 19 extra flight dengan tujuan Bali,” katanya
BACA JUGA: Jadwal Vaksin Booster di Surabaya, Kuota 500, Berikut Linknya
Kemudian, Lion Air total mengajukan 373 extra flight untuk empat rute, yakni Banjarmasin, Balikpapan, Bali, dan Pontianak.
“Periode pelaksanaan extra flight ini mulai 20 April hingga 20 Mei 2022," ucap Sisyani. (mcr23/jpnn/genpi)
BACA JUGA: Pemprov Jatim Siapkan 10 Bus Mudik Gratis Warga Jatim di Jakarta
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Bandara Juanda Surabaya Prediksi Jumlah Penumpang Naik 70 Persen Lebaran Nanti Artikel ini telah tayang di JPNN.com dengan judul "Bandara Juanda Surabaya Prediksi Jumlah Penumpang Naik 70 Persen Lebaran Nanti", https://jatim.jpnn.com/jatim-terkini/13751/bandara-juanda-surabaya-prediksi-jumlah-penumpang-naik-70-persen-lebaran-nanti
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News