
Dia menyebut, genangan air tersebut dapat menganggu transportasi di sekitar pelabuhan dan pesisir.
"Aktivitas petani garam dan perikanan darat, serta kegiatan bongkar muat di pelabuhan bakal terkena dampaknya," katanya.
Pihaknya mengimbau masyarakat untuk waspada dan siaga terhadap dampak pasang air laut maksimum. Daryanto juga menyarankan warga terus memantau informasi cuaca maritim terbaru dari BMKG.
BACA JUGA: Penjelasan BMKG Juanda, Hujan Deras Jelang Musim Kemarau
"Demikian informasi peringatan dini ini untuk dapat diantisipasi," tandas Daryatno. (mcr12/jpnn)
Video seru hari ini:
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Peringatan Dini Bagi Masyarakat Pesisir Jatim, Waspadai Banjir Rob pada Hari Berikut
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News