GenPI.co Jatim - Lowongan kerja United Tractors. Anak usaha dari grup PT Astra Internasional memberi kesempatan berkarir.
Perusahaan yang bergerak di bidang distributor alat-alat berat ini membuka beberapa lowongan.
Berikut ini detail persyaratannya dikutip dari akun Instagram @unitedtractors.career.
1. Service Officer
BACA JUGA: Lowongan Kerja PTPN VI untuk Lulusan SMA/SMK, Buruan Cek Linknya
Kualifikasi
- Pendidikan minimal D3 jurusan Teknik Mekanik, Teknik Elektro, dan Teknik Industri.
BACA JUGA: Kokola Buka Banyak Lowongan Kerja, Cek Kualifikasi dan Linknya
Deskripsi pekerjaan
- Merencanakan, memonitor, dan menjalankan proses pemeliharaan.
- Melakukan komunikasi yang efektif untuk mendukung pekerjaan
- Bersedia di tempatkan di semua wilayah di Indonesia
2. Instructor
BACA JUGA: Lowongan Kerja Nestle Indonesia, Buruan Cek!
Kualifikasi
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News