
Selama berada di sana mereka melakukan orasi sembari membacakan tuntutan kepada pihak manajemen.
Tak hanya itu, mereka juga melakukan penyegelan outlet Holywings dengan membentangkan spanduk berisikan poin-poin tentutan tersebut.
Di sisi lain, Sulaiman menyebut, pihaknya bakal menggelar sweeping untuk benar-benar memastikan kelab malam tersebut tutup.
BACA JUGA: Pernyataan Ketua GP Ansor Surabaya Keras, Holywings Bisa Terancam
"Jadi, kami selalu piket untik mengawasi sampai benar-benar kasus ini tuntas. (Sweeping) Holywings yang ada di Surabaya, seluruhnya," jelasnya.
Sebelumnya, Manajemen Holywings Indonesia telah membuat permohonan maaf atas munculnya promo minuman keras itu. Selain itu, kepolisian juga telah mengamankan enam orang tersangka. (*)
BACA JUGA: Taman Flora Surabaya Jadi Primadona Wisata Murah
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News