
Najib menilai, prosedur legalisasi dalam RKUHP terbaru rawan untuk diselewengkan.
“Kami berharap agar pemerintah dan DPR tidak menyimpang dari prosedur legalisasi. Pembahasan RKUHP ini harus terbuka, melibatkan partisipasi masyarakat, dan tidak dibahas secara tertutup saja,” terangnya.
Selanjutnya, aliansi yang terdiri dari organisasi mahasiswa di Unisma itu juga menuntut agar pasal-pasal bermasalah yang tidak pro terhadap demokrasi dan kepentingan rakyat dalam RKUHP dilakukan pembahasan ulang. (*)
BACA JUGA: Pesan Prabowo Subianto untuk Mahasiswa UB Malang Penting Banget
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News