Sederhana, Upacara Bendera di Kampung Pecinan Surabaya Tetap Khidmat

Sederhana, Upacara Bendera di Kampung Pecinan Surabaya Tetap Khidmat - GenPI.co JATIM
Warga Kampung Pecinan Tambak Bayan, Surabaya menggelar pacara bendera peringatan HUT ke-77 Republik Indonesia. (foto : Ananto Pradana/genpi.co jatim).

Dia tak menampik jika animo masyarakat setempat mengikuti upacara peringatan HUT Republik Indonesia ini begitu besar.

Bahkan, ada beberapa warga dari RT lain yang juga hadir dalam acara tersebut.

"Warga dari RT 3 yang berkenan hadir untuk memperingati hari kemerdekaan," jelasnya.

BACA JUGA:  Jadwal Upacara 17 Agustus di Grahadi, Bakal Ada Tarian Kolosal Loh

Suseno berharap, peringatan hari kemerdekaan ini bisa menjadi penguat bagi warganya untuk terus menghargai dan menghormati jasa para pahlawan.

"Para pahlawan yang sudsh berjuang demi bangsa ini, supaya nilai perjuangan mereka tidak luntur," ujarnya. (*)

BACA JUGA:  Mengenal, Upacara Adat Tetaken, Rutin Digelar Turun Temurun

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya