Pekerja Migran Tiba di Gresik, 13 Orang Isolasi di RS Lapangan

Pekerja Migran Tiba di Gresik, 13 Orang Isolasi di RS Lapangan - GenPI.co JATIM
Kepala Dinas Kesehatan Gresik drg. Saifudin Ghozali (kiri) saat memberikan sosialisasi terkait vaksinasi di Sekred PWI Kabupaten Gresik beberapa waktu lalu. (ANTARA Jatim/HO Pemkab Gresik/AM)

BACA JUGA: PKS Jatim: Peringatan Nuzurul Quran Momentum Melayani Rakyat

"Mereka yang telanjur mudik tersebut langsung masuk karantina di Ruang Isolasi Gejos dan pemkab membuat kebijakan itu karena tidak dapat menolak para pekerja migran yang sudah telanjur terbang dan mendarat di Indonesia," katanya.

Sementara itu, fasilitas karantina di RSL Gejos memiliki kapasitas tempat tidur di ruang isolasi sebanyak 140 unit, kemudian tenaga kesehatan yang disiapkan 54 orang. (ant)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya