Aplikasi Attendance Management Solusi Mengelola Absensi Karyawan dengan Efesien

Aplikasi Attendance Management Solusi Mengelola Absensi Karyawan dengan Efesien - GenPI.co JATIM
Pengelolaan kehadiran karyawan merupakan hal yang sangat penting bagi setiap perusahaan. Ilustrasi karyawan perusahaan yang sedang bekerja. Foto: GenPI.co

Salah satu aplikasi attendance management yang cukup favorit di antara para pengusaha di Indonesia yaitu sistem HRIS yang dikembangkan oleh Talenta by Mekari. Berkat sistem yang satu ini, maka perusahaan dapat mencatat seluruh hal terkait kehadiran karyawan secara mudah dan akurat.

Mulai dari jadwal kerja, shift karyawan, absensi, hingga cuti maupun lembur, semuanya dapat tercatat otomatis dengan sistem yang dikembangkan oleh Talenta by Mekari ini.

Tercatat dalam software yang satu ini, terselip berbagai fitur menakjubkan yang dapat ditemukan para penggunannya.

BACA JUGA:  Mengenal Aplikasi Pembuat Slip Gaji dan Manfaatnya Untuk Perusahaan dan Karyawan

Misalnya saja fitur pengelolaan absensi yang memberikan bantuan dashboard untuk pembuatan jadwal kerja karyawan. Sehingga perusahaan dapat memantau jadwal kerja secara akurat dan melihat laporan terkait dengan jadwal tersebut.

Selain itu fitur ini mampu memberikan informasi mengenai absensi karyawan setiap harinya secara real-time. Sehingga perusahaan dapat dengan mudah melakukan pengawasan terhadap kinerja serta kehadiran karyawan setiap hari.

BACA JUGA:  Manfaat Aplikasi Simpeg, Fungsi dan Fitur yang Wajib Ada

Masih banyak pula fitur-fitur menarik lainnya yang dapat membantu perusahaan melakukan pengelolaan kehadiran karyawan yang efektif melalui Talenta by Mekari.

Termasuk adanya fitur manajemen cuti, fitur pengelolaan jadwal shift, fitur pengelolaan lembur karyawan, hingga fitur timesheet karyawan. Dengan adanya fitur-fitur ini maka tentu saja pengelolaan sumber daya di dalam perusahaan jauh lebih baik dan lebih optimal.

BACA JUGA:  Aikko, Aplikasi Buatan Mahasiswa UMSurabaya untuk Deteksi Stuntin

Kelebihan Talenta by Mekari:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya