Kronologi Kebakaran Rumah Surabaya, 1 Korban Terluka, 14 Unit Damkar Dikerahkan

Kronologi Kebakaran Rumah Surabaya, 1 Korban Terluka, 14 Unit Damkar Dikerahkan - GenPI.co JATIM
Kondisi rumah di Jalan Dr. Soetomo Surabaya mengalami kebakaran. Foto: 112 via jpnn jatim.

“(Korban) Langsung dirujuk ke RSUD Dr.Soetomo,” ujarnya.

Sementara itu api berhasil dipadamkan pukul 15.00 WIB.

"Pembasahan selesai 15.27 WIB dan dinyatakan kondusif pukul 15.36 WIB," pungkas Dedik.

BACA JUGA:  Pasal Perzinahan KUHP Resahkan Pengusaha Hotel di Malang

Sedangkan anak Leni dikabarkan masih syok dengan kejadian kebakaran yang menimpa rumahnya. (mcr23/jpnn/genpi)

Simak video berikut ini:


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: LPG Bocor, Rumah di Tegalsari Kebakaran, 1 Korban Alami Luka Bakar 80 Persen Artikel ini telah tayang di JPNN.com dengan judul "LPG Bocor, Rumah di Tegalsari Kebakaran, 1 Korban Alami Luka Bakar 80 Persen", https://jatim.jpnn.com/jatim-terkini/19897/lpg-bocor-rumah-di-tegalsari-kebakaran-1-korban-alami-luka-bakar-80-persen

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya