Warga Kampung 1001 Malam Dipindahkan ke Rusunawa Sumur Welut, 10 Kendaraan Dikerahkan

Warga Kampung 1001 Malam Dipindahkan ke Rusunawa Sumur Welut, 10 Kendaraan Dikerahkan - GenPI.co JATIM
Petugas dari Pemkot Surabaya melaksanakan proses relokasi puluhan warga Kampung 1001 Malam. (Foto: Diskominfo Surabaya).

Soal bekas Kampung 1001 Malam, rencananya bakal dilakukan normalisasi sungai yang ada di sana. Lahan itu milik Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Brantas.

Kepala Satpol PP Kota Surabaya Eddy Christijanto mengungkapkan, barang milik warga diangkut dengan 10 unit kendaraan milik Satpol PP.

Selain itu, ada empat unit bus sekolah milik Dinas Perhubungan (Dishub) Surabaya yang digunakan untuk mengangkut warga.

BACA JUGA:  Petugas Lapas Banyuwangi Gagalkan Keripik Isi Sabu, Jumlahnya Mencengangkan

"Sebagian warga ada yang berinisiatif sendiri menggunakan kendaraan pribadi. Ada yang menggunakan truk Satpol PP," jelasnya. (*)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya