Warga Trenggalek Patut Waspada, BPBD Keluarkan Peringatan Penting

Warga Trenggalek Patut Waspada, BPBD Keluarkan Peringatan Penting - GenPI.co JATIM
Arsip foto - Pengendara kendaraan melintas dekat tiang listrik tegangan tinggi yang ambruk menimpa median jalan di Desa Ngrayung, Trenggalek, Jawa Timur, Kamis (7/3/2019). Hujan deras selama tujuh jam yang terjadi di wilayah itu pada Rabu (6/3/2019) sore telah menyebabkan Sungai Ngasinan meluap yang memicu banjir bandang dan tanah longsor di lebih dari 15 desa 10 kecamatan. ANTARA FOTO/Destyan Sujarwoko/hp.

Ia juga mengingatkan beberapa yang menjadi langganan banjir, terutama di kawasan perkotaan.

"Untuk itu kami terus lakukan koordinasi antar-stakeholder terkait untuk melakukan langkah-langkah kesiapsiagaan sesuai tugas pokok fungsi dan kewenangan. Termasuk meningkatkan koordinasi dengan BMKG," katanya.

Pemantauan cuaca terus dilakukan secara berkala, selain sosilisasi kepada masyarakat.

BACA JUGA:  Getaran Gempa Pacitan Juga Terasa Hingga Trenggalek

"Kami informasikan sejak dini kepada warga untuk menjauh dari lembah sungai, lereng rawan longsor, pohon mudah tumbang atau pun tepi pantai oleh TRC atau relawan PB, baik secara langsung maupun melalui medsos yang dikelola Pusdalops PB," tegasnya. (ant)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya