Bilqis Bawa Program Jempolan di Ajang Duta Lantas Polda Jatim

Bilqis Bawa Program Jempolan di Ajang Duta Lantas Polda Jatim - GenPI.co JATIM
Bilqis Islach Waffrodah akan bersaing untuk menjadi Duta Lantas Polda Jawa Timur sebagai perwakilan Polres Malang. Foto: M Ubaidillah/Ist)

GenPI.co Jatim - Ajang pemilihan Duta Lantas Polda Jawa Timur 2021 digelar mulai tanggal 9-11 November 2021 mendatang.

Pada ajang tersebut, Bilqis Islach Waffrodah mewakili Polres Malang beradu dengan para peserta lainnya.

Bilqis pada Ajang Duta Lantas Polda Jatim tersebut, perempuan kelahiran 23 Agustus 2001 membawa program jempolan.

BACA JUGA:  Prakiraan Cuaca Wilayah Jawa Timur, Hujan Lebat Disertai Petir

Program yang ia usung adalah Transportation For Milenial Riding Safety.

Program ini sebagai langkah solusi untuk menekan angka pelanggaran dan kecelakaan saat berlalulintas.

BACA JUGA:  3 Mahasiswa UIN Juara Debat Nasional, Bawakan Materi ini

"Saya melihat sangat minim tingkat kesadaran masyarakat akan aturan dalam berlalu lintas," katanya.

Pilihan materi program itu dipilih karena melihat perkembangan transportasi semakin cepat.

BACA JUGA:  Kabupaten Malang Status PPKM Level 2, Tetap Disiplin Prokes

Nah, seiring berjalannya waktu, perkembangan transportasi memiliki dampak, seperti pertambahan volume kendaraan yang semakin tinggi tidak sebanding dengan pertumbuhan jalan raya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya