Langkah Pemkot Malang Antisipasi Covid-19 Omicron Bikin Tenang

Langkah Pemkot Malang Antisipasi Covid-19 Omicron Bikin Tenang - GenPI.co JATIM
Penguatan PPKM Mikro menjadi ujung tombak penangkal penyebaran virus Covid-19 (Foto: GenPI/M. Ubaidillah)

Penguatan di wilayah RT/RW ini menjadi pemantau pertama keluar masuknya warga dari negara lain.

"Mengedepankan prokes itu pasti, kemudian PPKM Mikro dikuatkan. Jadi, keluar masuk dari RT RW jelas siapa, ini diperkuat lagi. Untuk meminimalisir masuknya varian baru yang paling efektif memang adalah PPKM berbasis mikro ini," tandasnya.

Sebagai informasi, varian baru Covid-19 Omicron ini dikategorikan yang tertinggi dalam menyebarkan penularan, gejala penyakit, risiko menginfeksi ulang, dan mempengaruhi kinerja vaksin.

BACA JUGA:  Waspada Lonjakan Covid Saat Nataru 2021, Kota Malang Diperketat

Sebelum Omicron, varian virus lain yang juga cepat menyebar yaitu Alpha, Beta, Gamma dan Delta masuk ke dalam kategori ini. (*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya