
Tak hanya itu, Pemkot Surabaya juga memberangkatkan kendaraan berat yang terdiri dari 2 unit truk, 1 unit truk dapur umum, 2 unit truck water supply (truk pengangkut air), 3 unit truk pemadam, 1 unit skywalker, 1 unit bronto skylift 44 meter, dan 3 unit pick up.
"Beliau (Wali Kota Surabaya) langsung memerintahkan membantu semaksimal mungkin," jelas mantan Kepala Satpol PP ini. (*)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News