
Selektif memilih apa yang dimakan bisa membantu mengurangi darah tiggi.
Pilih yang mengandung serat tinggi, rendah lemak, rendah kolesterol, seperti biji-bijian utuh, buah-buahan, sayuran, serta susu dan produk susu rendah lemak.
Konsumsi juga makanan tinggi kalium, seperti pisang, alpukat, tomat, kentang, serta aneka ikan laut.
3. Mengurangi asupan kafein
BACA JUGA: Tanda Gula Darah Tinggi, Anda Wajib Waspada
Sebenarnya, beberapa orangyang sering meminum kopi berkafein hanya berdampak sedikti pada kenaikan tekanan darah. Namun, lebih baik untuk mengurangi konsumsi kafein.
4. Kurangi alkohol
BACA JUGA: 8 Gejala Hipertensi, Ketahui Dulu Sebelum Semakin Parah
Terlalu banyak minum alkohol bisa berdampak pada tekanan darah tinggi.
5. Berhenti merokok
BACA JUGA: Ubah Gaya Hidup Sebelum Hipertensi Membunuh Perlahan
Rokok yang mengandung nikotin dan zat-zat berbahaya dapat menyeakan penyempitan pembuluh darah. Itu yang memicu tekanan darah tingg.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News