3 Manfaat Makan Bersama Keluarga, Sederhana Tapi Efeknya Dahsyat

3 Manfaat Makan Bersama Keluarga, Sederhana Tapi Efeknya Dahsyat - GenPI.co JATIM
Ilustrasi Makan bersama keluarga di satu meja makan. (Foto: Envato/Hoverstock).

GenPI.co Jatim - Makan bersama keluarga memang terkesan sederhana dan biasa saja, atau bahkan sudah mulai jarang dilakukan. Apabila hal ini terjadi sebaiknya coba kembali dilakukan.

Makan bersama keluarga ternyata memiliki efek yang dahsyat, terutama bagi mereka yang jarang berkumpul.

Ya, meski kelihatannya sepele, makan bersama keluarga di dalam satu meja bisa menjadi wadah untuk melepas stres.

BACA JUGA:  5 Manfaat Jalan Kaki Setelah Makan, Rasakan Manfaatnya

Berikut ini berbagai manfaat yang bisa anda rasakan dari makan bersama keluarga.

1. Menjaga komunikasi

Makan malam bisa menjadi kesempatan untuk lebih mempererat hubungan keluarga, salah satunya dengan saling berbagi cerita tentang apa saja.

BACA JUGA:  Camilan Cocok untuk Ibu Hamil, Bisa Meredakan Mual

Percakapan bisa dimulai dengan membahas peristiwa atau berita yang baru-baru ini ramai diberitakan.

Hasil percakapan itu membuat anda bisa mendapatkan perspektif yang baru mengenai sesuatu dan lebih memahami karakter atau pola pikir anggota keluarga yang lain.

2. Melatih kemampuan komunikasi pada anak

BACA JUGA:  Hukum Orang Belum Melaksanakan Haji Dipanggil Haji Menurut Ulama

Sebagai orangtua, kemampuan berbicara dan berkomunikasi tentu harus sudah ditanamkan kepada anak-anak sejak mereka kecil.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya