
Buah berkulit merah ini ternyata memiliki kandungan air yang cukup banyak sehingga cocok untuk mengembalikan cairan tubuh saat berbuka puasa, walaupun rasanya asam.
Buah stroberi mengandung sebanyak 90 ml air.
BACA JUGA: Hai Bunda, Olahraga Bersama Anak Bisa Bangun Kekompakan Loh
Selain air, buah stroberi juga kaya serat, antioksidan, vitamin, dan mineral untuk mengurangi risiko peradangan, diabetes, penyakit Alzheimer, hingga penyakit jantung.
Kalau bosan dengan sup buah sebagai hidangan buka puasa, Anda bisa membuat stik stroberi yang dilumuri cokelat cair. (*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News