
Sebuah studi menyebutkan bahwa fungsi utama tidur siang bagi anak prasekolah adalah konsolidasi memori.
3. Meningkatkan fokus dan konsentrasi
Dalam sebuah penelitian, anak usia sekolah yang rutin tidur siang akan lebih fokus untuk belajar dibandingkan anak yang tidak tidur siang.
Selain itu, mereka juga akan lebih baik dalam mengerjakan pekerjaan rumah dari sekolah di malam hari.
Studi mengindikasikan bahwa tidur siang bisa mempertajam otak, dengan kata lain meningkatkan konsentrasi seseorang.
Dengan begitu, hal ini akan menimbulkan performa yang lebih baik dalam berbagai tugas.
4. Tidur malam lebih nyeyak
Bila diukur-ukur secara logika, mungkin saja anak-anak yang sudah tidur siang akan kesulitan untuk tidur malam.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News