Manfaat Baik Tidur Siang untuk Anak, Perhatikan Yuk!

Manfaat Baik Tidur Siang untuk Anak, Perhatikan Yuk! - GenPI.co JATIM
Ilustrasi-Manfaat tidur siang anak. Foto: Genpi

Kebiasaan tidur siang ternyata membuat anak lebih mudah dan nyenyak tidur pada malam hari.

Sebaliknya, jika tidak tidur siang, anak akan merasa terlalu lelah, alhasil anak pun terbangun pada saat malam hari.

Nah, apabila hal ini terjadi, anak bisa terbangun pada dini hari atau justru tidak sempat makan malam.

BACA JUGA:  Bunda Ketahui Penyebab Gigi Anak Rusak, 1 dan 4 Sering Dilakukan

3. Memperbaiki suasana hati

Tidur siang juga dapat menjaga dan memperbaiki suasana hari anak anda.

BACA JUGA:  Ingin Tetap Greng di Ranjang, Berikut Tips Merawat Kesehatan Anu

Tidur, membuat rasa lelah anak dapat terobati sehingga memiliki suasana hati lebih baik.

4. Mendukung proses belajar

BACA JUGA:  Lama Tidak Begituan, Perhatikan Perubahannya

Sebuah studi yang dilakukan para peneliti di University of Massachusetts menemukan fakta, tidur siang membuat anak lebih fokus dan memiliki daya ingat lebih baik.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya