
Kemudian, Satgas Covid-19 di sekolah berkordinasi dengan pihak-pihak terkait.
"Keputusan tetap ada di satgas Covid-19 setempat. Jadi, jangan disamaratakan semua, tapi harus ada perhitungan dan pertimbangan yang sesuai dengan keadaan," katanya.
Sebelumnya, kegiatan PTM di MAN 2 Kota Malang dihentikan selama kurang lebih 14 hari, menyusul adanya temuan salah seorang siswa yang terpapar virus corona. Penghentian PTM tersebut dilakukan mulai 18 Januari 2022.
BACA JUGA: Klaster Sekolah Muncul, Disdikbud Kota Malang Tetap Lanjutkan PTM
Tracing dilakukan dan hasilnya menunjukkan ada 37 orang terkonfirmasi positif Covid-19. (ant)
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News