
Terlepas dari itu, Wahid menyampaikan, secara keseluruhan untuk jenjang SMA/SMK di Jatim sudah cukup siap untuk melaksanakan PTM.
BACA JUGA: Syarat Masuk SMA/SMK Jatim Berbeda Tahun Ini, Jangan Keliru
Sesuai wacana yang dilontarkan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) beberapa waktu lalu bahwa pembelajaran tatap muka akan dilaksanakan Juli 2021.
Seluruh sarana dan prasarana sudah siap menggelar pembelajaran tatap muka. Termasuk para guru dan tenaga pendidik yang tengah mendapat giliran vaksin di masing-masing pemerintah kota dan kabupaten masing-masing. (ant)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News