
Oleh karena itu, setelah melakukan monitoring dan evaluasi, Pemkot Surabaya akhirnya kembali membuka area taman.
"Taman kalau tidak kami buka, juga bakal ada tanda tanya. Aktivitas warga sudah mulai membaik," jelasnya.
Pembukaan taman ini hanya berlaku di delapan area saja, yakni Taman Flora, Taman Harmoni, Taman Prestasi, Taman Pelangi, Taman Sejarah, Taman Cahaya, Taman Ekspresi dan Kebun Bibit Wonorejo. (*)
BACA JUGA: Sutiaji Saran Instal MiChat untuk Lurah dan Camat, ini Alasannya
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News