Papan Seluncur di KenPark yang Jatuh Sudah Lama Tak Beroperasi

Papan Seluncur di KenPark yang Jatuh Sudah Lama Tak Beroperasi - GenPI.co JATIM
Beberapa korban ambronya seluncuran di Kenjeran Park Surabaya langsung dilarikan ke Rumah Sakit dr Soewandhie. Doto: Instagram:call112surabaya.

Ridwan menambahkan, untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan lokasi insiden itu kini sudah dilakukan sterilisasi oleh pihak kepolisian.

"Sekarang kepolisian tanjung perak sudah disana semua. Sudah di sterilkan, teman-teman (BPBD) juga sudah bantu polisi mensterilkan lokasi kolam renang, agar tidak ada orang disana," ujarnya.

Sebelumnya, Call Center 112 Surabaya menerima informasi terkait peristiwa ambrolnya papan seluncur di kolam renang Kenjeran Park (KenPark) pada pukul 13.45 WIB.

BACA JUGA:  Kesaksian Pengunjung, Detik-Detik Seluncuran Kenjeran Park Ambrol

Melalui informasi yang diterima, pelapor meminta agar segera dikirmkan unit ambulans untuk melakukan evakuasi pada korban. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya