
Pihaknya bakal berkomunikasi langsung dengan Plt Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak terkait penanganan PMK.
Terlebih, dalam beberapa hari ke depan sudah memasuki perayaan Hari Raya Iduladha 1443 H.
"Saya kira Pemprov perlu datang dan melihat langsung, agar tahu formulanya. Apalagi ini sudah pandemi, ini penting agar tidak semakin buruk," kata Ketua DPD Gerindra Jawa Timur itu. (*)
BACA JUGA: Pedagang Hewan Kurban Beri Garansi, Terpapar PMK Uang Kembali
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News