Manfaat Aplikasi Simpeg, Fungsi dan Fitur yang Wajib Ada

Manfaat Aplikasi Simpeg, Fungsi dan Fitur yang Wajib Ada - GenPI.co JATIM
Ilustrasi karyawan perusahaan yang sedang bekerja. Foto: GenPI.co

Fitur perekrutan calon pegawai

Untuk yang satu ini memang pada setiap unit dapat melakukan pembukaan lowongan pekerjaan yang memang sesuai dengan kriteria yang tengah diperlukan.

Para pelamar nantinya dapat melakukan tahapan proses seleksi pegawai yakni dimulai dari proses administrasi kemudian proses psikotes hingga lulus tes menjadi pegawai baru.

BACA JUGA:  Perusahaan Butuh Aplikasi Kwitansi Pembayaran? Ini Info Jurnal.id

Adanya fitur penggajian atau payroll

Selanjutnya merupakan fitur penggajian dimana fitur ini adalah fitur yang sangat berfungsi bagi semua instansi ketika melakukan manajemen penggajian atau manajemen payroll.

BACA JUGA:  4 Kendala HRD dan Kepegawaian Bisa Diatasi pakai Aplikasi HRD

Pada fitur inilah akan ada komponen-komponen pada penggajian yaitu seperti gaji pokok, gaji tunjangan, gaji lembur, honor, potongan, pinjaman dan juga pajak.

Terdapat fitur angka kredit untuk pegawai

BACA JUGA:  Sistem Inventory, Aplikasi Inventory, Manfaat, dan Tips Mengelola

Untuk fitur yang hanyutnya merupakan fitur angka kredit dimana fitur ini nantinya akan mencatat angka kredit yang telah dilakukan oleh pegawai.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya