
"Beberapa penyintas yang mengikuti kegiatan ini sebelunya banyak juga yang telah menjadi pendonor aktif, sehingga mereka tidak asing dengan kegiatan donor," katanya.
BACA JUGA: Aktif Mendata Sumber Mata Air yang Hilang di Tulungagung
Dia berharap kegiatan seperti ini bisa terus dijalankan. Kontribusi dibutuhkan untuk mengatasi permasalahan pandemi Covid-19.
"Kegiatan semacam ini bisa dilakukan oleh berbagai organisasi sosial mana saja," katanya. (nan)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News