Fakta Gus Samsudin, Bukan Warga Rejowilangun, Kata Pak Kades

Fakta Gus Samsudin, Bukan Warga Rejowilangun, Kata Pak Kades - GenPI.co JATIM
Gus Samsudin pendiri Padepokan Nur Dzat Sejati. (Foto: Tangkap layar YouTube Padepokan Nur Dzat Sejati).

Ditanya kapan kali pertama datang ke datang ke desa itu, dirinya memperkirakan jika Gus Samsudin sudah berada di Rejowilangun sekitar 10 tahun.

"Kurang lebih 10 tahun lebih. Karena saya jadi kepala desa dia sudah di situ," ujarnya.

Sebelum viral dan berseteru dengan pesulap merah, Gus Samsudin diketahui pernah berprofesi sebagai pedagang barang-barang bekas.

BACA JUGA:  Kaleb Ramot Gemilang Masuk Radar MVP IBL 2022

"Dulu penjual barang bekas, rongsok itu," jelas Bhagas.

Sementara itu, Bhagas bersama warga setempat tidak mengetahui secara pasti metode praktik apa yang digunakan Gus Samsudin kepada pasien.

BACA JUGA:  Banser Blitar Tegas, Pengawal Gus Samsudin Bukan Anggotanya

Bahkan, dia awalnya hanya menduga jika praktik tersebut sebatas rumor belaka. Sebab, padepokan tersebut cenderung tertutup.

"Saya garis bawahi yang berobat ke situ (padepokan milik Gus Samsudin, red) bukan warga desa kami. Orang luar kota semua," ungkapnya.

BACA JUGA:  Penutupan Padepokan Gus Samsudin Berbuntut Panjang, Warga Geram

Tak sembarangan orang bisa masuk ke sana. Praktik itu dilakukan secara tertutup.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya